Suka Bikin Hidup Makin Sulit! Ini 5 Tanda Kamu Orang yang Ribet

tanda orang ribet-pixabay/reidy68-
5. Memandang masalah dari satu sisi
Untuk mencapai sebuah hal diperlukan banyak pandangan.
Sebagai makhluk sosial kita tidak boleh memandang sesuatu hanya dari satu sisi, lalu memutuskan hal penting.
Sehingga pendapat dari pihak lain tidak dianggap, dan dilupakan.
Itu bukan merupakan sesuatu yang bijak.
Terkadang orang yang ribet secara garis besar tidak sukan diajak berkompromi.
Hal tersebut membuat semua interaksi mejadi tidak nyaman.
Nah, kelima sikap tadi tidak baik dipertahankan jika kamu mengingankan hubungan pertemanan, persaudaraan, atau apapun itu secara berkualitas.
Hiduplah dengan berempati, sehingg dunia menjadi lebih damai. *
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: