Dijamin Kulit Auto Kinclong! Ini 3 Manfaat Bengkuang untuk Kecantikan
Manfaat Bengkuang untuk Kecantikan-facebook-
Karena itu banyak produk kecantikan yang menggunakan bengkuang sebagai bahan aktifnya, dikarenakan khasiat yang sangat bagus tersebut.
Manfaat bengkuang untuk kesehatan kulit wajah diantaranya ialah apa:
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Mangga untuk Kecantikan, Wajah Jadi Putih Merona dan Sehat
1.Mencerahkan kulit wajah
Bengkuang sejak zaman dahulu dikenal akan khasiatnya yang dapat mencerahkan kulit wajah.
Kulit wajah yang kusam dan juga warna kulit yang tidak merata, dapat dihilangkan dengan menggunakan bengkuang ini.
Adapun cara penggunaannya adalah dengan memarut atau memblender bengkuang.
Kemudian peras bengkuang yang telah halus tersebut.
Air hasil perasan ini akan menjadi endapan atau sari pati dari bengkuang.
Oleskan sari pati bengkuang tersebut, dan biarkan selama 30 menit.
Setelah 30 menit, bilas wajahmu menggunakan air yang bersih, kemudian keringkan dengan handuk yang bersih.
2. Menyamarkan noda hitam dan Menghilangkan bekas jerawat
Bengkuang juga mampu menyamarkan noda hitam pada wajah dan juga menghilangkan bekas jerawat, yang akan membuat penampilan menjadi terganggu. Dengan menggunakan bengkuang, maka noda hitam dan bekas jerawat akan minggat.
Cara menggunakannya adalah dengan menjadikan bengkuang sebagai masker. Parut ataupun blender bengkuang hingga halus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: