Citraland
Honda

BPNT Cair Duluan di Daerah Ini Mulai Januari via ATM Mandiri, BRI, BNI, dan BSI? Cek Faktanya

BPNT Cair Duluan di Daerah Ini Mulai Januari via ATM Mandiri, BRI, BNI, dan BSI? Cek Faktanya

Tahun depan dikabarkan sejumlah bansos, termasuk BPNT, akan kembali dilanjutkan oleh Pemerintah-Dok Palpres-palpres.com

JAKARTA, PALPRES.COM – Tahun depan dikabarkan sejumlah bansos, termasuk BPNT, akan kembali dilanjutkan.

Bahkan informasinta, Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) bakal cair duluan dari bansos yang lain ke ATM Mandiri, BRI, BNI, dan BSI, khuususnya di sejumlah daerah tertentu.

Ini merupakan kabar gembira bagi masyarakat di seluruh tanah air, khususnya beberapa bansos akan tetap dilanjutkan pada 2024.

Memang, untuk beberapa bansos yang akan dilanjutkan, dan disalurkan pemerintah melalui Kemensos RI (Kementerian Sosial Republik Indonesia) akan memakan anggaran yang tetap sama, dengan sasaran penerima yang juga tidak bertambah.

BACA JUGA:Awas Jangan Keliru! Inilah Beda Batu Akik dan Batu Permata, Mana yang Lebih Berharga?

BACA JUGA:Ingin Dapat Bantuan Sembako Rp2.400.000 Tahun Depan? Simak Caranya Ya!

Dimana untuk total penerima bansos PKH (Program Keluarga Harapan) masih sasar 10 juta KK. 

Sedangkan untuk BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) atau Bansos Sembako, beriksar di 18,8 juta KK (Kartu Keluarga) yang ditetapkan sebagai penerima.

Nantinya lembaga bayar yang dipakai tetap sama dengan yang disalurkan di tahun ini. 

Untuk daerah yang akses perbankan sulit, akan disalurkan melalui PT Pos Indonesia yang memiliki banyak kantor cabang yang tersebar diseluruh penjuru tanah air.

BACA JUGA:Nepal van Java, Sajikan Keindahan Desa di Lereng Gunung Sumbing Sampai Kisah Gowes Ganjar dan 2 Ton Cat

BACA JUGA:Apakah Kamu Termasuk? 5 Ciri Orang Ini Belum Waktunya Beli Rumah, Nomor 1 Jauh dari Harapan

Sedangkan untuk daerah perkotaan yang didukung akses perbankan memadai, maka penyaluran tetap mengunakan KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) dan merangkap sebagai ATM yang bisa dipakai dalam mencairkan dana bantuan. Baik itu di bank, maupun di agen. 

Sementara itu Sseperti kita ketahui, untuk Desember ini penyaluran kedua bansos diatas sudah hampir tuntas. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: