Rekomendasi Mobil MPV Murah, Paling Ideal Buat Keluarga! Harga 130 Jutaan
Rekomendasi Mobil MPV Murah Paling Ideal Buat Keluarga.-Foto Tangkapan Layar Youtube AMH Channel-
BACA JUGA:3 Rekomendasi Mobil Murah Paling Ideal Buat Kalian dengan Budget Minim, Harga 40 Jutaan
Serena C26 menggunakan mesin mr20dd 2000 CC 4 silinder DAC tenaganya 145 horsep torsinya 206 n m transmisinya matic CVT dan dia berpenggerak roda depan.
Konsumsi bbm-nya dalam kota sekitar 7 sampai8 km/liter dan luar kota sekitar 10 sampai 11 km/liter.
Saat ini dengan kondisi terawat dan pajak aktif harga paling murahnya dimulai dari sekitar Rp 138 juta dengan biaya pajak per tahun sekitarRp 2 jutaan.
2. Mazda 8 Tahun 2012 Matic
BACA JUGA:4 Rekomendasi Mobil Murah, Paling Ideal dan Harganya Cuma 40 Jutaan, Pasti Tertarik!
Mazda 8 tahun 2012 pesaing dari Honda Odysse ini, hadir sejak tahun 2010 di Indonesia melalui importir umum di Jepang.
Generasi ketiga dari Mazda 8 ini sudah hadir sejak tahun 2006 kemudian mengakhiri masa edarnya di tahun 2016.
Secara tampilan dia tidak semewa Odyssee, namun ini yang membuatnya lebih layak buat kalangan menengah karena tampilannya tidak terlalu mencolok.
Ditambah lagi ternyata merawatnya juga tidak sesulit yang dibayangkan.
BACA JUGA:6 Rekomendasi Mobil Pintar yang Wajib Kamu Miliki, Nomor 3 Harganya Paling Fantastis, Kepoin Yuk
Mazda 8 menggunakan mesin mzr lfpe 2.260 CC 4 silinder 16 valve dehoac svt visis etc tenaganya 163 PS torsinya 203 nm.
Transmisinya gear at 5 speed dengan model triptonic dan berpenggerak roda depan.
Konsumsi bbm-nya dalam kota sekitar 6 sampai 7 km/liter dan luar kota sekitar 9 sampai 100 km/liter dengan kapasitas bbm-nya 68,5 liter.
Mazda 8 adalah salah satu pilihan terbaik di kelas MPV keluarga, murah harganya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: