Honda

3 Rekomendasi Tempat Sarapan Pagi di Bandung, Nomor 1 Favoritnya Ridwan Kamil

3 Rekomendasi Tempat Sarapan Pagi di Bandung, Nomor 1 Favoritnya Ridwan Kamil

Rekomendasi tempat makan sarapan pagi di Bandung, salah satunya tempat favorit Ridwan Kamil.-IG/@kopimoyan.bdg-

BANDUNG, PALPRES.COM - Ngomongin kuliner di Bandung emang nggak ada habis nya, termasuk tempat sarapan pagi.

Nah, ada tempat sarapan pagi jadi tempat favoritnya mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.

Bahkan, tempat ini jadi legendaris karena udah puluhan tahun berdiri.

Simak 3 rekomendasi tempat sarapan pagi di Bandung yang enak dan murah.

BACA JUGA:Yuk Bikin Lontong Sayur Kuah Santan Enak dan Gurih, Bisa untuk Sarapan, Makan Siang dan Makan Malam

BACA JUGA:Tips Sarapan Pagi agar Tetap Sehat dan Bertenaga

1. Lontong Kari Gang Karet

Yang pertama tempat sarapan pagi di Bandung yang enak ada Lontong Kari Gang Karet.

Meski tempatnya berada di gang tapi jadi favoritnya kang Emil sapaan Ridwan Kamil.

Apalgi tempat sarapan ini legendaris karena sudah berdiri sejak tahun 1966.

BACA JUGA:Cocok Jadi Menu Sarapan Pagi Bersama Keluarga, Ini Resep Nasi Goreng Hong Kong Super Mantul, Gas Cobain

BACA JUGA:7 Sarapan Pagi Ala Jakarta yang Bisa Jadi Pilihanmu, Nomor 6 Rasanya Bikin Nagih

Segala jenis menu kari ada disini.

Yang menjadi favorit Ridwan Kamil itu si Lontong Kari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: