RDPS
Honda

Jangan Disepelekan, Inilah 6 Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Ngilu, Nomor 5 Paling Susah Ditolak

Jangan Disepelekan, Inilah 6 Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Ngilu, Nomor 5 Paling Susah Ditolak

Jangan Disepelekan, Inilah 6 Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Ngilu--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Perlu kalian tahu ada beberapa makanan dan minuman penyebab gigi menjadi ngilu.

Pasti sangat menjengkelkan jika memiliki gigi sensitif yang terasa ngilu dari waktu ke waktu, kan?

Apalagi, jika makanan dan minuman kesukaan kamu yang menjadi pemicunya.

Lalu, makanan dan minuman apa saja yang sering menyebabkan gigi ngilu

BACA JUGA:Inilah 5 Jenis Batu Akik Baturaja Sumsel dan Ciri-cirinya, Silahkan Pilih Mana yang Anda Suka

Simak ulasan di bawah ini yang sudah kami rangkum dari website Hello Sehat. 

1. Soda

Menurut laporan dari Everyday Health, minuman bersoda adalah salah satu penyebab paling sering, mengapa orang dengan gigi sensitif mengalami sakit gigi.

Hal ini gak mengherankan jika soda menjadi penyebab gigi ngilu yang paling mudah.

BACA JUGA:Bikin Wajah Mulus dan Glowing! 7 Produk Skincare Dunia Terbaik tahun 2023, Bisa Jadi Skincare Harian

Karena soda mengandung dua bahan utama, yaitu gula dan asam, yang dapat menstimulasi rasa ngilu pada saraf gigi.

2. Kue-Kue Manis dan Es Krim

Suhu makanan dan minuman juga dapat memengaruhi seberapa mudahnya gigi sensitif merasakan ngilu.

Suhu es krim yang dingin dapat dengan mudah menyebabkan gigi kamu ngilu, lho.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: