5 Waktu yang Tepat untuk Dikabulkannya Doa, Nomor 4 Lakukan dengan Sungguh-sungguh
5 waktu yang ketika berdo’a, maka merupakan do’a yang mustajab atau cepat untuk dikabulkan Allah SWT--Freepik
Berdo’a didahului dengan pujian kita dan rasa syukur kita kepada Allah SWT.
Kemudian kita bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW, dan langkah selanjutnya kita berdo’a akan sesuatu yang kita butuhkan. Kita juga dapat memohon ampunan Nya atas perbuatan yang merugikan orang lain.
BACA JUGA:Auto Kinclong, Inilah 8 Produk Sheet Masker Terbaik untuk Wajah, Ampuh Mencerahkan Kulit
3. Waktu antara Azan dan Ikomah
Waktu antara Azan dan Ikomah merupakan saat yang tepat untuk berdo’a.
Namun kita sering terlambat ke masjid, maka terkadang luput untuk mengucapkan do’a tersebut. Nabi Muhammad SAW bersabda:
“Do’a diantara azan dan ikamah tidak akan tertolak”.
BACA JUGA:6 Jus Ini Ampuh Buat Kulitmu Glowing Maksimal, Berani Coba?
4. Doa’ Ketika Sujud
Ketika kita sedang sujud terutama saat sedang sholat, maka berdoalah, khusuklah, dan bersungguh-sungguhlah, dan itu menangislah sejadi-jadinya, karena tangisan kita didengar Allah SWT.
Nabi Muhammad SAW bersabda:
“Adapun ketika rukuk, maka agungkanlah Tuhan.
BACA JUGA:5 Cara Menjaga Mata Tetap Jernih dan Sehat, Mudah dan Bebas Iritasi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: