RDPS
Honda

No Skincare! Ini 10 Makanan yang Mengandung Banyak Kolagen, Bikin Awet Muda Tanpa Bahan Kimia

No Skincare! Ini 10 Makanan yang Mengandung Banyak Kolagen, Bikin Awet Muda Tanpa Bahan Kimia

No Skincare! Ini 10 Makanan yang Mengandung Banyak Kolagen, Bikin Awet Muda Tanpa Bahan Kimia-freepik-

Seringkali kita mengonsumsi ayam tetapi tidak menyadari bahwa dagingnya memiliki kolagen karena kandungan proteinnya yang banyak.

Ayam juga mengandung asam amino yang diperlukan tubuh dalam membentuk kolagen.

Namun, tidak semua bagian ayam memiliki kandungan kolagen, melainkan kolagen terbanyak ada pada bagian leher dan tulang muda ayam.

BACA JUGA:9 Rekomendasi Minuman Kolagen yang Bagus untuk Tubuh, Bikin Kulit Kencang dan Mencerahkan Kulit

2. Kaldu Tulang

Kaldu tulang memang memiliki banyak manfaat bagi tubuh dan wajah.

Kaldu tulang tersebut dapat berupa tulang sapi, ayam, bahkan ikan.

Nah kalau kamu ingin mendapatkan kolagen dari kaldu ayam, kamu bisa menyajikannya dalam bentuk sup dengan menambahkan bumbu-bumbu penyedap agar rasanya tidak hambar.

 

3. Ikan

Selain ayam, ternyata kolagen yang tinggi juga bisa didapatkan dari ikan, lho!

Namun, sama halnya dengan ayam, tidak semua bagian ikan mengandung kolagen yang tinggi.

Tetapnya, kolagen terbanyak bisa kamu dapatkan dari bagian mata, kepala, dan sisik ikan.

BACA JUGA:Mau Awet Muda? Coba Deh Minum 3 Jus Kolagen Alami Ini, Bikin Kulit Glowing Cara Buatnya Mudah!

4. Sayuran Hijau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: