RDPS
Honda

Bisa Tampung 400 Bus Perharinya, Inilah Terminal Baru di Serang Banten, Tanpa APBD dan APBN Lho

Bisa Tampung 400 Bus Perharinya, Inilah Terminal Baru di Serang Banten, Tanpa APBD dan APBN Lho

Ilustrasi terminal baru di Serang Banten-pixabay-

PALPRES.COM - Provinsi Banten kini memiliki terminal baru tipe A.

Terminal bernama Pakupatan ini baru saja diresmikan oleh Presiden Jokowi pada 8 januari 2024.

Menariknya, terminal Tipe A dengan kapasitas hingga 400 unit bus ini tidak menggunakan dana dari APBN dan APBD.

Lantas, dari mana anggaran pembangunan Terminal Pakupatan di Banten ini?

BACA JUGA:Update Bansos 2024! BLT Rp1.200.000 Segera Dicairkan Pemerintah Januari Ini Bagi Penerima BPNT

BACA JUGA:Pelajaran Berharga dari Iran, Elkan Baggott: Tetap Optimis di Piala Asia 2023

Presiden Jokowi sangat mengapresiasi pembangunan terminal oleh Kementerian Perhubungan dan Pemerintah Daerah di Serang Banten ini.

Pembangunannya terinspirasi dari salah satu motif batik di Banten yakni 'Pawaranggen', sehingga diharapkan bisa mengubah citra terminal menjadi lebih baik.

Makna dari desain tersebut adalah sebagai tempat pengrajin keris dan aksesoris di masa Kesultanan Banten.

Dimana bangunan depan dan belakang terminal menggunakan roof garden dengan konsep green building.

BACA JUGA:Incaran Penggemar Perhiasan di Seluruh Indonesia, Batu Akik Ini Punya Karakteristik Sangat Menarik

BACA JUGA:Konversi Motor Listrik 2024, Subsidi Rp10 Juta Bisa Langsung Cair, Cek Syarat dan Daftar Penerimanya

Untuk dinding terminalnya mayoritas menggunakan bahan dari kaca agar menampilkan kesan modern.

Presiden menegaskan bahwa dirinya tidak ingin terminal memiliki citra yang tidak aman dan banyak preman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: