Konsorsium Nusantara Bangun Gedung Mewah di IKN Kalimantan Timur, Investasinya Rp20 Triliun, Kapan Rampung?
Ilustrasi bangunan mewah yang akan dibangun konsorsium Nusantara di IKN-pixabay-
Sementara bangunan hotalnya nanti akan dibangun dengan mempunyai jumlah sebanyak 191 unit kamar, dimana keseluruhannya tergabung menjadi 4 tipe kamar.
Proyek pembangunan Hotel Nusantara oleh konglomerat kelas kakap ini berlokasi di Desa Bumi Harapan, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.
BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 1 Tahun 2024 Rp2.400.000 Cair di KKS dan Pos, Cek Daftar Penerimanya di Link Ini
BACA JUGA:Aktifkan KIS PBI JK untuk Dapat Bantuan Rp42.000 Per bulan, Cek Kategori Penerimanya
Proyek hotel tersebut merupakan hasil investasi para konsorsium senilai Rp20 triliun.
Hotel Nusantara ini lokasinya ada di kawasan area khusus pengembangan bisnis dan jasa (mix used) di sekitar titik nol IKN.
Pembangunan Hotel Nusantara tersebut juga bisa diselesaikan dan digunakan pada Agustus 2024 mendatang.
Bukan hanya menggarap Hotel Bintang 5 di IKN Kalimantan Timur, konsorsium dalam negeri tersebut juga diketahui akan menggarap proyek kebun raya.
BACA JUGA:Ini Pesan Syekh Ali Jaber, Ucapkan Teruskan Istighfar, Nikmat Luar Biasa akan Didapatkan
Sehingga total investasi yang digelontorkan oleh perusahaan konglomerat dalam negeri itu mencapai Rp40 triliun.
Demikian informasi mengenai konsorsium Nusantara yang terdiri dari 9 perusahaan kelas kakap menginvestasikan dana untuk megaproyek di IKN Kalimantan Timur. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: