Daftar 5 Produk yang Efektif Menghilangkan Milia, Wajah Lebih Mulus Cocok untuk Kulit Sensitif
Daftar 5 Produk yang Efektif Menghilangkan Milia, Wajah Lebih Halus Cocok untuk Kulit Sensitif--Freepik
2. St Ives Blemish Control Apricot Scrub
Sampai sekarang, para penggemar produk kecantikan masih sangat menyukai scrub ini, lho.
Untuk membersihkan pori-pori secara efektif dan menghentikan munculnya jerawat, Apricot Scrub mengandung 2% asam salisilat.
Manfaat produk ini bisa bikin wajah bebas minyak, bebas paraben, telah teruji oleh dokter kulit, dan bebas alergi.
Scrub ini memiliki tekstur yang sangat halus dan gak akan menyebabkan kulit memerah.
Oleh karena itu, produk ini cocok untuk jenis kulit yang sensitif dan rentan berjerawat.
Mencoba menghilangkan milia di wajah dengan menggunakan scrub ini gak akan berbahaya juga, lho.
3. Hada Labo Tamagohada Mild Peeling Lotion
BACA JUGA:5 Parfum dengan Aroma Manis yang Tahan Lama, Tampil Lebih Anggun dan Percaya Diri
Kamu bisa menggunakan produk toner pengelupasan kulit selain produk scrub untuk menghilangkan milia dari kulit kamu.
Kamu bisa mencoba produk Hada Labo Tamagohada Mild Peeling Lotion ini misalnya.
Produk ini mengandung asam glukonat yang dapat melembutkan dan menghaluskan kulit kamu
Selain itu, produk ini juga dapat meminimalkan tampilan pori-pori dan menghentikan jerawat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: