Citraland
Honda

Dukung Pembangunan Daerah, Pj Bupati Asmar Apresiasi Komitmen BSB

Dukung Pembangunan Daerah, Pj Bupati Asmar Apresiasi Komitmen BSB

Pj Bupati Asmar Wijaya melakukan undian tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel di Kantor Cabang Kayuagung-PALPRES.COM-

KAYUAGUNG, PALPRES.COM - Penjabat (Pj) Bupati OKI, Ir Asmar Wijaya M.Si mengapresiasi Bank Sumsel Babel (BSB), karena sudah memberikan konstribusi yang baik dari segi pelayanan maupun berbagai aspek lainnya.

Selain itu, perbankan milik pemerintah daerah ini juga selalu melakukan inovasi untuk mendorong kemajuan dan peningkatan pelayanan kepada nasabah ataupun mitra.

Terpentingnya, Bank Sumsel Babel juga turut serta dalam pembangunan daerah di Kabupaten Ogan Komering Ilir.

“Sebagai Bank Pembangunan Daerah, BSB tentu sangat banyak memiliki andil dalam Pembangunan dan kemajuan daerah.

BACA JUGA:Percantik Wajah Kalimantan Timur, Jembatan Berstandar Internasional Ini Punya Fasilitas Lengkap, Apa Saja?

BACA JUGA:Samsung A54 Turun Harga 1 Jutaan di Febuari 2024, Jadi Segini Harganya?

Meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui berbagai programnya.

Terimakasih kepada Bank Sumsel Babel yang selalu turut serta andil dalam sinergi pembangunan daerah,” ujar Pj Bupati Asmar pada acara Undian Tabungan Pesirah Periode Januari – Desember 2023 Bank Sumsel Babel Cabang Kayuagung, Kamis 22 Februari 2024.

Pj Bupati Asmar juga mengucapkan selamat kepada para pemenang undian berhadiah tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel periode Januari-Desember tahun 2023.

Bagi nasabah yang belum beruntung saat ini, Asmar berpesan agar jangan berputus asa tetaplah terus menabung pada Bank Sumsel Babel Cabang Kayuagung.

BACA JUGA:Murah! Harga Motor Listrik Exotic Vito Cuma 5 Jutaan Tampangnya Mirip Scoopy

BACA JUGA:Ini 5 Masjid di Sumatera Selatan yang Wajib Dikunjungi saat Ramadan 2024, Nomor 4 Usianya Capai 3 Abad

Selanjutnya, Kepala Bank Sumsel Babel Cabang Kayuagung, Syafwat Saka Al Amini juga mengatakan, bahwa ini merupakan Program Bank Sumsel Babel yang dilaksanakan pada tiap tahunnya.

"Tabungan Pesirah bermakna Penggerak Potensi Daerah dan merupakan salah satu produk tabungan Bank Sumsel Babel yang memiliki banyak manfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: