Mudik Lebaran 2024 Pakai Mobil? Ini 5 Komponen Mobil yang Harus Dicek Setelah Perjalanan Jauh
Mudik Lebaran 2024 Pakai Mobil? Ini 5 Komponen Mobil yang Harus Dicek Setelah Perjalanan Jauh--Freepik
BACA JUGA:5 Rekomendasi Mobil Matic untuk Wanita Karier: Menawarkan Kenyamanan dan Keandalan Tanpa Kompromi
BACA JUGA:Diklaim Mobil Listrik Pintar, Neta V Punya Fitur Hemat Baterai Otomatis, Begini Penggunaannya
Kaki-kaki mobil menjadi bagian yang rentan rusak, padahal komponen ini berfungsi untuk menyetabilkan pengendalian, lho.
Kaki-kaki mobil sering menghadapi kondisi jalan yang kurang bagus dan mengangkut beban yang berlebih.
Hal inilah yang menjadikan komponen kaki-kaki, seperti shortbreaker akan bekerja lebih keras, sehingga bisa cepat aus.
Selain itu, bushing ar, suspensi dan juga bearing juga biasanya akan mengalami permasalahan.
BACA JUGA:Mesin Mobil Sering Mati Saat Melepas Kopling, Ini Dia Tips Buat Kalian yang Baru Belajar Mobil
BACA JUGA:6 Mobil Jeep Idaman Kaum Adam, Menambah Kegantengan Berkali Lipat
Maka kamu bisa melakukan pengecekan, apakah terjadi arah roda berubah, timbul suara yang berdengung atau muncul bunyi ketika roda bergoyang dan lainnya.
5. Cek lampu dan sinyal mobil
Komponen terakhir yang harus kamu periksa setelah membawa mobil mudik ialah mengecek lampu dan juga sinyal mobil.
Lampu dan sinyal mobil harus selalu diperiksa untuk memastikan jika keduanya masih berfungsi dengan baik.
BACA JUGA:5 Mobil Bekas Harga Dibawah Rp 100 Jutaan, Mewah tapi Murah, Cocok Buat Lebaran Tahun Ini
BACA JUGA:5 Penyebab Ban Mobil Cepat Botak yang Wajib Diketahui, Salah Satunya Sering Rem Mendadak
Hal ini agar menghindari kecelakaan di jalan ataupun menghindari tilang polisi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: