RDPS
Honda

Inilah 15 Persiapan Ramadan yang Harus Dilakukan, Sangat Cocok Menyambut Datangnya Bulan Suci

Inilah 15 Persiapan Ramadan yang Harus Dilakukan, Sangat Cocok Menyambut Datangnya Bulan Suci

15 persiapan yang harus dilakukan menyambut datangnya bulan suci ramadan-freepik-

BACA JUGA:3 Amalan Sunnah saat Puasa Sesuai Ajaran Nabi Muhammad SAW, Ini Penjelasannya

Dengan mengatur jadwal dengan baik, kita bisa menjalani puasa dengan lebih terorganisir.

6. Persiapan Materi

Sedekah merupakan salah satu amal yang sangat dianjurkan di bulan Ramadan. 

Maka, persiapkanlah sejumlah dana atau barang-barang yang bisa kita salurkan sebagai sedekah. 

BACA JUGA:Jadwal Sholat Kota Palembang Beserta Niatnya, Hari Ini Jumat 01 Maret 2024

BACA JUGA:Ide Bisnis Kekinian Bulan Puasa, Dijamin Laris! Jual 3000 an Saja Pasti Viral Banyak Pembeli

Selain itu, persiapkan juga bekal makanan untuk sahur dan berbuka agar proses puasa kita lebih teratur.

7. Belajar dan Memahami Agama

Sebagai umat Muslim, penting untuk terus meningkatkan pemahaman terhadap agama.

Persiapkan diri dengan membaca Al-Qur'an, memahami hadis-hadis Rasulullah SAW, dan belajar tentang hukum-hukum agama terkait puasa.

BACA JUGA:9 Amalan Mengisi Waktu Luang Saat Bulan Puasa Ramadan, Pahalanya Berlipat Ganda

BACA JUGA:Jangan Lakukan 4 Hal yang Membatalkan Puasa, Apa Saja? Ini Penjelasan Ustaz Firanda Andirja  

Semakin mendalami agama, akan semakin memperkaya ibadah puasa kita.

8. Meminta Maaf dan Memperbaiki Hubungan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: