Honda

6 Tips Jitu Perbaiki TV Digital yang Sering Hilang Sinyal, Mudah dan Satset!

6 Tips Jitu Perbaiki TV Digital yang Sering Hilang Sinyal, Mudah dan Satset!

6 Tips Jitu Perbaiki TV Digital yang Sering Hilang Sinyal, Mudah dan Satset!-Freepik-

PALPRES.COM – Cara mengatasi sinyal TV digital hilang semua bisa dilakukan dengan berbagai metode. 

Jika hal ini terjadi secara tiba-tiba, acara menonton TV bisa menjadi terganggu. 

Tidak adanya sinyal ini bukan berarti TV Anda rusak, namun terdapat penyebab teknis yang perlu Anda ketahui.

Berikut 6 cara mengatasi TV yang hilang sinyal.

BACA JUGA:Lebih Canggih dan Elegan, Toshiba Luncurkan 3 Tipe Seri TV Digital Sekaligus

1. Pastikan Daerah Kamu Sudah Dijangkau Sinyal TV Digital

Syarat utama agar bisa menikmati siaran TV digital dengan set top box adalah daerah Kamu sudah terjangkau sinyal TV digital. 

Mengingat saat ini perkembangan sinyal TV digital belum sepenuhnya rampung, jadi masih ada beberapa daerah yang memang belum terjangkau sinyal TV digital.

Untuk memastikan apakah daerah Kamu sudah terjangkau sinyal TV digital atau belum, kami sarankan untuk mengeceknya menggunakan aplikasi Sinyal TV Digital yang bisa di download melalui Playstore.

Dengan bantuan aplikasi tersebut, Kamu bisa mengetahui jarak pemancar sinyal terdekat sehingga bisa memastikan apakah daerah Kamu sudah tercover sinyal TV digital atau belum dan bisa menjadi pertimbangan sebelum beralih ke STB.

BACA JUGA:Kembali Siar, Muba TV Siap Migrasi ke Penyiaran TV Digital, Langkah Maju dari Dinkominfo Muba

2. Kualitas Antena 

Salah satu cara mengatasi hilangnya sinyal adalah dengan mengecek antena yang digunakan apakah sudah terpasang dengan baik, atau ada kerusakan pada antena tersebut. 

Karena TV dan STB memerlukan antena untuk menangkap siaran digital, termasuk juga mengenai lokasi penempatan dan ukuran dari antena yang digunakan akan memengaruhi kualitas dari sinyal yang didapatkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: