Honda

7 Tempat Wisata Rekreasi di Depok yang Ramah Keluarga dan Anak-anak, Banyak Wahana Seru yang Mengedukasi

7 Tempat Wisata Rekreasi di Depok yang Ramah Keluarga dan Anak-anak, Banyak Wahana Seru yang Mengedukasi

7 Tempat Wisata Rekreasi di Depok yang Ramah Keluarga dan Anak-anak, Banyak Wahana Seru yang Mengedukasi--Salsa Wisata

Liburan keluarga dapat dilakukan di Situ Pengasinan Depok, sebuah tempat rekreasi yang memiliki ikon danau dengan suasana yang asri dan tenang.

Dengan berbagai macam wahana permainan, seperti rakit, miniatur kereta api, sepeda mini, dan halaman berwarna-warni, pastinya akan menambah keseruan liburan, terutama bagi anak-anak.

BACA JUGA:5 Tempat Ngabuburit di Surabaya yang Seru dan Instagramable, Wajib Dikunjungi Bareng Teman

BACA JUGA:Lebih Berkesan, Inilah 5 Tempat Ngabuburit Seru di Pekalongan, Berburu Takjil hingga Mengunjungi Kampung Batik

6. Agrowisata Belimbing Dewa

Belimbing Dewa adalah wisata alam yang ramah keluarga.

Di sini, kamu bisa memetik buah belimbing langsung dari kebunnya, lho.

Selain memetik langsung, wisatawan juga bisa membeli produk kuliner yang terbuat dari belimbing sebagai oleh-oleh.

BACA JUGA:Tempat Warga Ngabuburit, Inilah Jembatan Unik di Banten Senilai Rp165 Miliar, Disini Lokasinya

 

Seperti dodol, sirup belimbing, permen, dan masih banyak lagi.

7. Taman Lembah Mawar

Taman Lembah Mawar merupakan area terbuka yang hijau dan sering digunakan untuk bermain anak-anak, berolahraga, dan bersantai.

Taman yang diperuntukkan sebagai fasilitas umum ini dilengkapi dengan tempat parkir, gazebo, lintasan jogging, musholla, gym outdoor, tempat berswafoto, dan taman bermain anak.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: