Honda

6 Tempat Makan di Palembang yang Cocok untuk Buka Puasa Ramadan Bersama Sekaligus Reuni Bareng Bestie

6 Tempat Makan di Palembang yang Cocok untuk Buka Puasa Ramadan Bersama Sekaligus Reuni Bareng Bestie

6 Tempat Makan di Palembang yang Cocok untuk Buka Puasa Ramadan Bersama Sekaligus Reuni Bareng Bestie--Kolase

PALPRES.COM- Selama bulan puasa ramadan, tempat makan menjadi lokasi yang banyak dituju untuk buka puasa bersama.

Di Palembang banyak tempat makan yang cocok untuk dijadikan lokasi buka puasa bersama.

Bahkan tidak jarang jika buka puasa bersama juga sekaligus jadi ajang reuni.

Selain itu, berbuka puasa bersama juga menjadi waktu yang tepat untuk mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di antara sesama umat Muslim. 

BACA JUGA:5 Tempat Makan untuk Buka Puasa Bersama di Jogja, Sajikan Menu Khas Istimewa yang Membuat Ingin Tambah Terus

BACA JUGA:7 Tempat Makan di Palembang yang Cocok untuk Bukber Ramadan,Lokasinya Mudah Dijangkau Menunya Menggugah Selera

Palembang menawarkan beragam tempat makan yang cocok untuk menjadi destinasi berbuka puasa bersama.

Tempat-tempat bukber ini juga sering dijadikan tempat reuni dengan keluarga, teman, atau rekan kerja. 

Dari restoran mewah hingga cafe estetik, Palembang memiliki berbagai pilihan untuk merayakan momen istimewa ini. 

Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa tempat makan di Palembang yang cocok jadi destinasi bukber sekaligus reuni saat Ramadan.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Makan di Bogor Pemandangan Bagus Harga Murce, Nomor 2 Serasa di Bali

BACA JUGA:Harga Mulai 2 Ribu! Ini 5 Rekomendasi Tempat Makan dengan View Jembatan Ampera

1. Uncle K

Uncle K yang berlokasi di Palembang Icon ini merupakan restoran yang menyajikan makanan khas Nusantara, seperti Nasi Goreng, Nasi Lemak, dan Nasi Prang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: