Citraland
Honda

Menabung Vs Sedekah, Manakah yang Lebih Utama?

Menabung Vs Sedekah, Manakah yang Lebih Utama?

Menabung vs sedekah, mana yang lebih prioritas?-Freepik.com-

Keduanya merupakan cara untuk mengatur keuangan yang dianjurkan oleh Islam. 

Namun selain itu, ada beberapa cara lain untuk mengatur keuangan dari perspektif agama Islam. Apa sajakah itu?

 

1. Hindari Pemborosan

Menghindari pemborosan merupakan langkah awal mengatur keuangan sekaligus merupakan cara paling mudah yang bisa dilakukan bahkan sebelum berpikir untuk menabung atau bersedekah. 

Gunakanlah prinsip kalau memang tidak bisa menabung atau sedekah, setidaknya jangan menghambur-hamburkan uang. 

Islam melarang para penganutnya melakukan pemborosan dan menggunakan uang untuk membeli barang secara berlebihan.

Sebab hal itu akan merugikan diri sendiri di masa depan kelak. .

 

2. Jauhi Utang

Hiduplah tanpa utang.

Sebisa mungkin untuk meminalisir uang. 

Dengan begitu hidupmu lebih nyaman. 

Janganlah berutang bila memang tidak benar-benar mendesak atau sifatnya mendesak, apalagi jika sampai menumpuk utang. 

Kalau kamu berutang, maka kamu wajib melunasinya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: