5 Tempat Makan Mie Celor Terenak di Palembang, Perpaduan Mie dengan Kuah Kaldu Udang Kental, Menggugah Selera!
5 Tempat Makan Mie Celor Terenak di Palembang, Perpaduan Mie dengan Kuah Kaldu Udang Kental, Menggugah Selera!-kolase-
Bagi pecinta kuliner mie, tentunya menyantap mie celor ini akan memberikan pengalaman baru yang menyenangkan karena cita rasa yang unik dari mie daerah lainnya.
Nah, bagi kamu yang sedang berada di Palembang atau yang sedang berencana ke Palembang, berikut ini 5 tempat makan mie celor yang bisa kamu kunjungi:
BACA JUGA:5 Makanan Lebaran Khas Daerah di Indonesia, Nomor 2 dari Palembang, Bisa Tebak?
1. Mie Celor Poligon
Rekomendasi tempat makan mie celor yang enak di Palembang pertama ialah Mie Celor Poligon.
Tempat makan ini sangat populer di Palembang yang telah buka dari jam 7 pagi, lho.
Mie celor yang disajikan pun tidak berbeda dengan mie celor lainnya, namun mie disini tidak menggunakan MSG dan menggunakan udang ebi untuk penyedap rasa.
Para pengunjung pun bisa menambahkan ekstra topping, seperti kecambah ataupun telur.
Untuk seporsi mie celor ukuran kecil bisa kamu dapatkan dengan harga Rp15.000, sementara ukuran besar dibanderol Rp20.000 saja.
Lokasinya berada di Jalan Raya Bukit Sejahtera Blok BA No. 23, Karang Jaya, Kec. Gandus, Kota Palembang, Sumatera Selatan.
2. Mi Celor 26 Ilir H.M. Syafei
Tempat makan mie celor yang terkenal enak di Palembang berikutnya sudah pasti datang dari Mie Celor 26 Ilir H.M. Syafei.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: