Bingung Lebaran Idul Fitri 1445 H Mau Masak Apa, Simak 7 Resep Praktis Turun Temurun Andalan Emak Dirumah !
Rendang daging sapi-Foto: Freepik-
1 kg daging sapi, potong-potong
1 liter santan kelapa
3 lembar daun salam
2 lembar daun jeruk
1 batang serai, geprek
1 ruas lengkuas, geprek
1 sdm ketumbar bubuk
1/2 sdt jintan bubuk
1/2 sdt pala bubuk
Kayu manis bubuk, garam, gula pasir sesuai selera
BACA JUGA:5 Mobil Pabrikan Toyota Ini Cocok Banget Kamu Bawa Mudik Lebaran, Nomor Terakhir Favoritnya Pemudik
BACA JUGA:Libur Lebaran, Dapatkan Promo Spesial ROG Phone 8 Series, Smartphone Gaming dengan Fitur Premium
Adapun cara membuatnya adalah Rebus daging sapi dengan air hingga matang. Angkat dan tiriskan.
Tumis bumbu halus (bawang merah, bawang putih, cabai merah, cabai rawit, kunyit, jahe, dan lengkuas) hingga harum.
Masukkan daun salam, daun jeruk, serai, dan lengkuas. Aduk rata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: