Citraland
Honda

5 Motor Matic Paling Nyaman untuk Perjalanan Jauh, Cocok untuk Mahasiswa Berangkat ke Kampus

5 Motor Matic Paling Nyaman untuk Perjalanan Jauh, Cocok untuk Mahasiswa Berangkat ke Kampus

Motor matic untuk perjalanan jarak jauh-Freepik-

PALPRES.COM - Ada beberapa motor matic yang nyaman untuk perjalanan jarak jauh.

Nah, bagi para mahasiswa yang sering bolak-balik antara rumah dan kampus, motor matic bisa jadi pilihan yang tepat. 

Karena, selain praktis dan mudah dikendarai, ada beberapa motor matic yang terkenal banget dengan kenyamanannya.

Dengan fitur-fitur yang membuat perjalanan lebih nyaman, seperti posisi duduk yang ergonomis dan suspensi yang empuk, motor matic ini cocok banget buat menemani para mahasiswa dalam rutinitas mereka sehari-hari. 

Berikut sejumlah motor matic yang nyaman untuk perjalanan jarak jauh bagi mahasiswa.

BACA JUGA:Tips Aman Berkendara Motor Matic Melewati Jalan Turunan, Pahami Teknik Mengerem yang Benar

BACA JUGA:Motor Matic Baru 2024 Ini Lucu Banget, Honda Stylo 160 Kalah Gemas!

 

1. Yamaha Aerox


Foto motor 1 dan 2-Kolase-

Yamaha Aerox 155 Connected adalah sepeda motor matic yang sangat nyaman untuk perjalanan jarak jauh bagi mahasiswa. 

Motor ini memiliki desain ala motor supersport yang khas, dengan konsep full fairing pada sisi kanan dan kiri, yang sangat khas motor sport. 

Desain speedometer digital dan handle belakang terintegrasi memudahkan konsumen guna mengatur posisi motor saat mesin dalam kondisi mati.

BACA JUGA:Tampil Lebih Gagah Dengan 5 Motor Matic CC Besar di Indonesia Ini, Udah Punya Belum?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: