5 Kota Paling Unik yang Dapat Kamu Jumpai di Indonesia, Kota Ini Jalannya Bukan dari Aspal Melainkan..
5 Kota Terunik di Indonesia-Freepik-
Kota di atas papan ini berlokasi di kota Agats, tepatnya di Kabupaten Asmat Papua.
BACA JUGA:Elkan Baggott Cuek Diserang Netizen Indonesia, Pilih Nikmati Liburan Bareng Pacar di Maladewa
BACA JUGA:Seorang Pedagang Keliling di Muba Dituduh Penculik Anak, Begini Penjelasan Kapolsek Keluang
Dijuluki kota di atas papan, karena semua infrastruktur baik rumah, sekolah, fasilitas hingga jalan raya menggunakan papan.
Jadi, tiap aktivitas yang dilakukan baik ke sekolah maupun bekerja, dilakukan di atas papan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: