Citraland
Honda

‘Kartu Immunity’, Aturan Baru di Sang Juara 2024, Apa Sih Itu?

 ‘Kartu Immunity’, Aturan Baru di Sang Juara 2024, Apa Sih Itu?

Peserta mengikuti lomba Sang Juara 2024 'Payo ke Museum' di Museum Negeri Sumatera Selatan, Sabtu 8 Juni 2024.-Palpres.com/Alhadi Farid-

PALPRES.COM - Ada yang berbeda dari pelaksanaan Sang Juara ‘Payo ke Museum’ edisi keenam tahun 2024 di Museum Negeri Sumatera Selatan

Penyelenggara menetapkan aturan baru ‘Kartu Immunity’ atau kekebalan.

Apa sih itu?

‘Kartu Immunity’ bermakna ‘kekebalan’.

BACA JUGA:Tembus 2 Jutaan Perekor, 6 Lovebird Ini Bisa Jadi Peluang Bisnis

BACA JUGA:Ini Para Petinggi Hamas yang Jadi Target Operasi Militer Israel

Hanya diberikan kepada tiga peserta saja di babak penyisihan. 

“Tujuan Immunity ini untuk lebih atraktif dan menarik, serta jadi pembeda bagi penyelenggaraan sebelumnya,” kata Pemred Palembang Ekspres, Muhammad Iqbal. 

Tiga peserta mendapatkan Immunity atau (kekebalan).

Peserta yang mendapatkan kartu ini, apabila salah menjawab pertanyaan, tidak langsung keluar arena.

BACA JUGA:Inilah 4 Sekolah Termahal di Jawa Timur dengan Fasilitas Setara Universitas Internasional

BACA JUGA:DASYAT! Hanya 10 Jutaan Saja Laptop Ini Punya Spesifikasi Jempolan

Ia masih boleh bertahan dengan kartu ini, tapi hanya untuk satu kali kesempatan saja.

Kalau kartu itu tidak digunakan di babak penyisihan, peserta bisa menggunakannya di babak grand final pada 20 Juni 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: