RDPS
Honda

Hasil Klasemen Grup C Euro 2024: 3 Tim Lolos ke Babak 16 Besar, Slovenia Pertama Kali Lolos ke Fase Knock Out

Hasil Klasemen Grup C Euro 2024: 3 Tim Lolos ke Babak 16 Besar, Slovenia Pertama Kali Lolos ke Fase Knock Out

Hasil klasemen akhir Grup C Euro 2024 sudah didapat. Tiga tim yang ada di Grup C memastikan diri melaju ke babak 16 besar atau fase knock out. Hasil ini dapat setelah laga match day ketiga berakhir. Pertandingan pamungkas di Grup C Euro 2024 digela-kolase @euro2024-Instagram

Skor berakhir imbang 0-0 menjadi hasil akhir pertandingan.

Skor mirip-mirip terjadi saat Denmark yang berhadapan dengan Serbia di Allianz Arena. 

BACA JUGA:Euro 2024 Prediksi dan Preview Laga Albania vs Spanyol Akankah Shqiponjat Lolos 16 Besar

BACA JUGA:Hasil Akhir Klasemen Grup A Euro 2024: Jerman Juara Grup, Swiss Ikut Lolos ke Fase Knock Out

Kedua tim harus puas bermain imbang tanpa gol.

Denmark yang tampil sangat agresif berhasil melepaskan 10 tembakan dengan 3 on target) dan 54 persen penguasaan bola.

Tapi Rasmus Hojlund dan kawan-kawan gagal menaklukkan lini pertahanan Serbia yang tampil sangat disiplin.

Dengan hasil imbang ini, cukup membawa Denmark lolos ke 16 besar Piala Eropa 2024. 

BACA JUGA:Siapa Saja 8 Pemain Terbaik Euro 2024 Sepanjang Putaran Kedua? Cek Disini Pilihanmu

BACA JUGA:Siapa Saja 8 Pemain Terbaik Euro 2024 Sepanjang Putaran Kedua? Cek Disini Pilihanmu

Tim berjuluk Dinamit berhasil finis di urutan kedua klasemen Grup C dengan 3 poin di bawah Inggris yang berhasil mendapatkan 5.

Inggris keluar sebagai juara grup dan melaju ke babak 16 besar.

Sementara itu, Slovenia turut memastikan diri berhasil lolos ke fase knock out lewat jalur tim peringkat tiga terbaik dengan 3 poin. 

Hasil ini membuat Slovenia mencatatkan sejarah menjadi kali pertama Slovenia melaju ke babak gugur di turnamen internasional mereka.

BACA JUGA:Cristiano Ronaldo Cetak Sejarah Lagi di Euro 2024, Bukti CR7 Tua Tua Keladi dan Bukan Pemain Egois!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: