Citraland
Honda

Dapat Tangan Palsu Mekanik dari Polri, Adi Purnama Ucapkan Terima Kasih Pada Kapolri dan Kapolda

Dapat Tangan Palsu Mekanik dari Polri, Adi Purnama Ucapkan Terima Kasih Pada Kapolri dan Kapolda

Kegiatan puncak bakti kesehatan sempena hari Bhayangkara ke 78 menjadi momen yang mengharukan. Dalam kesempatan tersebut, seorang anak muda bernama Adi Purnama hadir dengan menggunakan tangan palsu mekanik. Kegiatan puncak bakti kesehatan sempena hari --Humas Polda Sumsel

BACA JUGA:Wujud Pengabdian Pada Masyarakat, Polda Sumsel Gelar Bakti Religi Bersih Bersih Rumah Ibadah

Pada gelaran bakti kesehatan tersebut, tim dokter Rumah Sakit Bhayangkara Tk II Moh. Hasan Palembang menggelar donor darah, khitanan massal, penanganan dan pencegahan stunting, operasi Bedah Minor, operasi Katarak, Operasi Bibir Sumbing Pelayanan KB, Pelatihan BHD, dan pelayanan terhadap Disabilitas kepada 257 pasien.

Juga pemberian sembako sebanyak 500 kantong bagi peserta dan pendamping penerima layanan kesehatan.

“Melalui kegiatan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif  bagi kesehatan masyarakat kedepannya, terbangunnya silaturahmi antara Polri dan komponen masyarakat sehingga kepercayaan masyarakat semakin meningkat,” ujar Kombes dr Syamsul selaku ketua seksi bakti kesehatan.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: