5 Penyebab Kartu KKS Bansos PKH dan BPNT Milikmu Tidak Berlaku, Simak Juga Solusinya!
Foto Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) bansos non PKH --Instagram @pkhkarawaci
Graduasi Mandiri
Jika kamu sudah di graduasi secara mandiri, kartu KKS tidak bisa digunakan lagi. Simpan saja kartu tersebut sebagai kenang-kenangan.
Tertolak oleh Sistem
BACA JUGA:5 Kriteria Masyarakat Ini Bisa Dapt BLT MRP Mitigasi Pangan 3 Bulan Sekaligus Pada Juli Mendatang
BACA JUGA:Bansos Pangan Beras 10 Kg Diperpanjang Sampai Desember, Kapan Jadwal BLT MRP Mitigasi Pangan?
Jika kartu KKS kamu tertolak oleh sistem karena ada anggota keluarga yang memiliki BPJS Ketenagakerjaan, coba pecahkan Kartu Keluarga (KK) kami.
Pisahkan anggota keluarga yang bekerja dalam KK tersendiri. Setelah pemecahan KK, ajukan kembali melalui desa atau kelurahan.
Tidak Layak oleh Pemerintah Daerah
Jika kamu dinyatakan tidak layak oleh pemerintah daerah, cobalah untuk mengetahui alasan pastinya.
Proses pengusulan kembali harus melalui pemerintah daerah, namun jika mereka sudah menyatakan kamu tidak layak, kecil kemungkinan pengusulan akan disetujui.
BACA JUGA:5 Kriteria Masyarakat Ini Bisa Dapt BLT MRP Mitigasi Pangan 3 Bulan Sekaligus Pada Juli Mendatang
BACA JUGA:Nama Masuk DTKS Tapi Tidak Pernah Dapat Bansos, Kenapa Yaaa? Ini Penjelasannya!
Jika kartu KKS kamu tidak berlaku, periksa terlebih dahulu penyebabnya.
Setelah mengetahui penyebabnya, kamu bisa mengambil langkah-langkah yang diperlukan untuk memperbaiki status kartu kamu.
Untuk antisipasi sementera agar dana bansos dapat ditarik, kamu bisa mengambil melalui buku tabungan atau rekening bansosmu dengan membawa beberapa syarat yang ditetapkan terkait administrasinya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: