Inilah Kabupaten Termiskin di Jawa Tengah, UMK-nya Juga Rendah, Daerah Kamu?
Ilustrasi kabupaten termiskin di Jawa Tengah dengan upah minimum paling rendah-pixabay-
PALPRES.COM - Selain Jawa Barat, wilayah yang cukup padat penduduk adalah Jawa Tengah.
Terdapat banyak sentra industri di Jawa Tengah, misalnya industri tekstil, industri makanan dan minuman, industri kayu hingga industri percetakan.
Namun demikian, Jawa Tengah mempunyai sejumlah daerah yang masih tergolong miskin.
Bahkan, ada satu kabupaten di Jawa Tengah ini menjadi yang termiskin sehingga UMK-nya juga rendah.
BACA JUGA:Kumpulkan Informasi Intelijen, Pemimpin Hamas Yahya Sinwar Jadi Target Israel Selanjutnya
BACA JUGA:Mantan Wakil Bupati OKI H Engga Dewata Tutup Usia, Pemkab Lepas Secara Kedinasan
Lantas, daerah mana yang menjadi kabupaten termiskin di Jawa Tengah?
Diketahui, Jawa Tengah juga sangat terkenal dengan industri tembakau di sejumlah daerahnya.
Bahkan, industri tembakau ini menjadi sumber terbesar penghasilan di Jawa Tengah terutama beberapa daerah seperti Kabupaten Kudus.
Bahkan, hal tersebut membuat Kabupaten Kudus sebagai kabupaten terkaya di Jawa Tengah bersama Semarang.
BACA JUGA:Direktur Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina Kunjungi Mitra Binaan PHE OSES di Lokasi Ini
BACA JUGA:Bisa Jadi Penghasilan Tambahan, Begini Cara Hasilkan Uang Cepat Langsung Cair
Namun demikian, di Jawa Tengah juga masih banyak kabupaten kota yang tergolong miskin.
Daerah yang disebut sebagai kabupaten termiskin di Jawa Tengah ini adalah Kabupaten Kebumen.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: