Bersyukur! Gaji Pensiunan PNS 2024 Naik 12 Persen, 10 Hari Lagi Cair
Ilustrasi besaran gaji pensiunan PNS 2024 yang naik 12 persen-PT Taspen-
Jika melewati proses ini PT Taspen tak akan menyalurkan gaji kepada pensiunan.
Otentikasi sendiri bisa dilakukan secara 1-3 bulan sekali tergantung kondisi penerima.
PT Taspen juka telah memudahkan pensiunan ASN untuk otentikasi dengan menghadrikan aplikasi Taspen Otentikasi.
Berikut ini cara otentikasi yang bisa diikuti dengan mudah:
1. Unduh aplikasi Taspen Otentikasi di PlayStore untuk pengguna Android atau AppStore untuk perangkat iOS.
2. Buka aplikasi dan langsung tekan OK yang ada dibawah notifikasi 'Selamat Datang'.
3. Masukkan Nomor Taspen (Notas) lalu klik otentikasi. Notas tertulis dibuku tabungan atau di bagian belakang kartu Taspen
4. Posisikan wajah sesuai kotak pemindah dan ikuti arahan dibawahnya
BACA JUGA:Polres OKI Siap Amankan Tahapan Pilkada Serentak 2024
5. Ketika melakukan pemindaian wajah, hindari posisi yang membelakangi cahaya dan tempat yang gelapdan jika gagal harus mengulangi dari awal.
6. Jika sudah berhasil proses otentikasi selesai
7. Ambil uang melalui ATM atau datang langsung ke bank penyalur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: