RDPS
Honda

Saat Hari Suci Yom Kippur, Hizbullah Luncurkan Rudal ke Gaza dan Lebanon

Saat Hari Suci Yom Kippur, Hizbullah Luncurkan Rudal ke Gaza dan Lebanon

Warga Israel saat tengah berdoa saat Perayaan Yom Kippur, hari paling suci dalam kalender agama Yahudi-Tangkapan Layar X @syncronus-

LEBANON, PALPRES.COM – Saat Perayaan Hari Suci Yom Kippur, Milisi Hizbullah meluncurkan rudal ke Pangkalan Militer Irsrael di LEBANON dan Gaza.

Yom Kippur merupakan peringatan hari paling suci dalam agama Yahudi.

Milisi Hizbullah sengaja memilih Yom Kippur menjadi momen serangan roket, karena merupakan Hari Perdamaian bagi Kaum Yahudi.

Umumnya saat itu kota-kota di sekitar Israel sepi.

BACA JUGA:Deretan HP Terlaris Di Indonesia, Ga Nyangka Ada Infinix Diposisi 3 Besar Loh!

BACA JUGA:Pupuk Indonesia Paparkan Dua Kunci Strategi Capai Swasembada Pangan

Pasar-pasar ditutup, penerbangan dan angkutan umum dihentikan.

Hari Perdamaian Yahudi

Karena saat itu orang-orang Yahudi sedang berpuasa dan berdoa pada Hari Pendamaian.

Sirene serangan udara terdengar meraung-raung pada hari Sabtu di Israel utara.

BACA JUGA:Kilang Pertamina Plaju Salurkan Bantuan Internasional, Atasi Darurat Krisis Pangan di Uganda

BACA JUGA:Inside Out 2 jadi Film Nomor 1 dengan 30,5 Juta Penayangan dalam 5 Hari

Juru bicara Pasukan Pertahanan Israel (IDF) dalam postingan di X mengklaim, bahwa dua UAV teridentifikasi menyeberang dari Lebanon ke Israel tengah. 

Sebuah serangan terhadap bangunan sipil telah teridentifikasi, dan satu UAV berhasil dicegat.

"Sejak awal puasa Yom Kippur, beberapa peluncuran roket telah terdeteksi dari Lebanon. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: