RESMI! STY Sudah Final Dalam Squad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
RESMI! STY Sudah Final Dalam Squad Timnas Indonesia di Piala AFF 2024--Istimewa
Ivar dan Hubner belum ada kepastian apakah bisa gabung atau tidak. Mereka berdua terkendala izin klub.
BACA JUGA:DESA IMPIAN, Upaya PT Bukit Asam Wujudkan Mimpi Masyarakat Mandiri dan Lingkungan Lestari
Timnas Indonesia masuk Grup B Piala AFF bersama Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos. Garuda dijadwalkan bertanding Indonesia melawan tuan rumah Myanmar pada laga pertama (9 Desember), menjamu Laos (12 Desember), dijamu Vietnam (15 Desember), dan menjamu Filipina (21 Desember).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: