CANGGIH! Bayar Tol Tanpa Stop Diberlakukan di Indonesia, Ruas Ini Jadi Ujicoba
Ilustrasi bayar tol tanpa stop yang akan mulai diberlakukan di Bali-pixabay-
PALPRES.COM - Sistem bayar tol tanpa stop atau yang lebih dikenal di dunia teknologi proyek sebagai Multi Lane Free Flow (MLFF) dipastikan akan diberlakukan di Indonesia secara berkala oleh Kementerian PUPR.
Sesuai rencana, penerapan teknologi canggih di jalan tol ini akan dimulai di rute Bali Mandara.
Agar penerapannya berjalan baik, teknologi canggihnya jalan tol ini akan melalui sejumlah tahapan.
Tahapan pertama yang diterapkan oleh Pemerintah RI nantinya dimulai dari Single Lane Free Flow (SLFF) dengan system bauran.
BACA JUGA:Siap-siap! Tarif Segera Berlaku di Jalan Tol Bengkulu - Taba Penanjung, Ini Pertimbangannya
BACA JUGA:Sebagian Wilayah Sumsel Berpotensi Berawan Tebal dan Hujan Ringan Hari Ini 7 Desember 2024
Maksudnya yakni masih ada barrier dan tapping di area tol bebas hambatan.
Kemudian akan dilanjutkan transisi yang berawal masih menggunakan tapping, nantinya akan diberlakukan dengan hanya menggunakan barrier.
Fase berikutnya, SLFF ini akan mulai beroperasi tanpa menggunakan barrier.
Diharapkan, sistem MLFF telah bisa beroperasi secara penuh tanpa hambatan.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Pegawai Setempat KBRI Tokyo , Begini Cara Lamarnya!
BACA JUGA:Jadwal Sholat Fardhu untuk Wilayah Palembang dan Sekitarnya Hari Ini 7 Desember 2024
Proyek MLFF ini masuk menjadi salah satu proyek strategis nasional (PSN) di era Pemerintahan Prabowo Subianto dalam mengejar cita-cita transisis digitalisasi tersistem di area jalan bebas hambatan.
Lantas, apa yang dimaksud dengann MLFF tersebut?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: