Maluku Barat Daya Diguncang Gempa 3.8 Maginitudo, Cek Episentrum dan Kedalamannya
Gempa bumi berkekuatan 3.8 Magnitudo dirasakan di Maluku Barat Daya, Selasa 7 Januari 2025 pukul 01:15:33 WIT. (foto ilustrasi)--
Selanjutnya, gempa 3.9 Magnitudo dirasakan di Keerom, Papua, pada pukul 05:58:12 WIB.
Lokasi gempa pada koordinat 3.35LS, 140.45BT.
Berpusat di 34 km Barat Daya Keerom, Papua.
BACA JUGA:20 Tahun Lalu, Gempa 9.1 Magnitudo Guncang Aceh, Picu Tsunami Dahyat di Samudera Hindia
BACA JUGA:Update BMKG, Gempa 4.5 Magnitudo Guncang Kepulauan Mentawai Sumbar, Tak Berpotensi Tsunami
Pada kedalaman 21 Km.
3 kali gempa di Gunung Kidul
Pagi ini juga, Stasiun Geofisika Kelas I Sleman mencatat terjadi 3 kali gempa di Gunung Kidul, Yogyakarta.
Gempa pertama berkekuatan 2.2 Magnitudo, terjadi pada pukul 01:40:26 WIB.
BACA JUGA:Pagi Ini Gempa 4.5 Magnitudo Guncang Maluku Barat Daya, Cek Update Pusat Gempa Regional IX Ambon
BACA JUGA:Pagi Ini Gempa 3.9 Magnitudo Guncang Sukabumi, Cek Update Terkini Balai Besar MKG Wilayah 2
Lokasi gempa pada koordinat 8.67 LS,110.36 BT.
Gempa berkekuatan 2.2 Magnitudo terjadi pada pukul 01:40:26 WIB di Gunung Kidul, Yogyakarta-@bmkgjogja-
Berpusat di 80 km Barat Daya Gunung Kidul, Yogyakarta, pada kdalaman 16 Km.
Gempa kedua terjadi pada pukul 01:44:11 WIB, dengan kekuatan 2.7 Magnitudo.
Lokasi gempa pada koordinat 9.34 LS,110.06 BT.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: