Mau Move On Setelah Putus Cinta? Beberapa Pantai di Bali Ini Bisa Jadi Tempat Healing, Dijamin Keren Abis!
Beberapa pantai terbaik di Bali yang bisa dijadikan tempat healing--Instagram
Jika kepantai tersebut, dijamin healing mu berhasil, dan bakal cepat move on.
Apa saja pantai yang direkomendasikan untuk kamu, berikut daftar pantai yang cocok buat kamu kunjungi ketika baru putus cinta? yuk disimak!
BACA JUGA:CASN MERAPAT! SK Keluar, CPPPK dan CPNS Bisa Kredit Mobil Dengan Harga Terjangkau, Cek Daftarnya
Beberapa Pantai Buat Healing Setelah Putus Cinta
Thomas Beach
Pertama adalah Pantai Thomas.
Lokasinya ada di Uluwatu.
BACA JUGA:Kue Keranjang Hingga Mi Panjang Umur, Simak 8 Jenis Makanan Khas IMLEK yang Miliki Rasa Unik!
BACA JUGA:9 Pantai Terindah di Indonesia yang Wajib Kamu Kunjungi Minimal 1 Kali Seumur Hidup!
Bukan rahasia lagi, Thomas adalah salah satu pantai paling tenang di semenanjung Bukit Bali (dan bisa dibilang masih pantai terbaik di Bali).
Pantai ini hanya bisa di akses melalui jalur berkerikil dan kemudian melalui tangga berkelok-kelok, serta jalur pantai berpasir putih penuh dengan tebing.
Dikelilingi oleh perairan biru kehijauan dan batu-batu besar yang menonjol dari pasir, semakin menambah cantiknya pantai ini.
Keramas Beach
BACA JUGA:TINGKEBAN! Tradisi Syukuran 7 Bulanan Untuk Ibu Hamil di Masyarakat Jawa, Berikut Faktanya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: water-spot-bali.com.