Sekali Gigit Langsung Lumer! Resep Bolen Pisang Tanpa Korsvet hasilnya Berlapis-lapis
Sekali Gigit Langsung Lumer! Resep Bolen Pisang Tanpa Korsvet hasilnya Berlapis-lapis-YouTube CR COOK-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Olahan pisang bisa kalian variasikan apa saja.
Kuliner satu ini pasti kalian suka enak banget bisa jadi oleh-oleh untuk rekan kalian.
Kudapan tradisional hingga kekinian banyak sekali besliweran di media sosial.
Makanan dengan inovasi rasa yang menawarkan rasa enak dan menggugah selera, seperti bolen pisang khas bandung.
Bolen pisang memiliki rasa khas setiap kali gigitannya, biasanya bolen pisang dipadukan dengan bahan lain seperti balutan kerju dengan adonan kulit pastry.
Banyak sekali varian rasa yang bisa kamu nikmati, contoh variasinya bolen pisang pandan, bolen pisang tape, boleh pisang cokelat, maupun bolen pisang keju.
BACA JUGA:Pilih Indonesia atau Italia, Ini Jawaban Berkelas Calon Kiper Timnas Indonesia
Bolen Pisang
Made by : @fenita.d2
Bahan Kulit :
• Bahan A (Water Dough) :
300 gr tepung cakra
110 gr mentega (campur margarin)
110 gr air
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: