Pemkab OKU Alokasi Rp3 Miliar Untuk Dana Pilkades Serentak

Sabtu 16-07-2022,18:37 WIB
Reporter : Yenson
Editor : Timo

OGAN KOMERING ULU, PALPRES.COM - Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU)  mengalokasikan anggaran untuk pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak sebesar Rp3 miliar lebih.

Kepala DPMD OKU  Akhmad Firdaus mengatakan, anggaran Pilkades itu bersumber dari APBD OKU tahun anggaran 2022. Diperuntukkan buat mendanai pelaksanaan Pilkades serentak di 57 desa di Kabupaten OKU.

BACA JUGA:Pilkades Serentak di Muratara Masih Tunggu Evaluasi Perda

Menurut dia, dana tersebut digunakan untuk membayar honor petugas TPS dan pengamanan TPS, pembuatan bilik suara, kotak dan surat suara, serta kebutuhan TPS lainnya. (*)

 

Kategori :