Irjen TNI Letnan Jenderal TNI (Mar) Bambang Suswantono adalah seorang perwira tinggi TNI AL yang sejak 21 Oktober 2020 menjabat sebagai Inspektur Jenderal TNI.
Bambang, merupakan alumnus Akademi Angkatan Laut (AAL) angkatan ke-XXXII/tahun 1987.
Jabatan sebelumnya jenderal bintang tiga ini adalah Komandan Jenderal Akademi TNI.
Dan puncaknya ia menjabat Komandan Pasukan Pengamanan Presiden. Berdasarkan Keputusan Panglima TNI nomor Kep/404/V/2016 tanggal 20 Mei 2016.
4. Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian
Rektor Universitas Pertahanan (Unhan) RI Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian. Sebagai perwira tinggi AL bintang tiga, ia berpotensi menjadi KSAL pengganti Laksaman Yudo Margono.
Rektor Universitas Pertahanan (Unhan) RI Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian. Sebagai perwira tinggi AL bintang tiga, ia berpotensi menjadi KSAL pengganti Laksaman Yudo Margono. (Kolase TribunBanten.com/Instagram/Net)
Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian merupakan rektor Universitas Pertahanan (Unhan) RI.
5. Laksamana Madya TNI Herru Kusmanto
Laksamana Madya TNI Herru Kusmanto merupakan Panglima Komando Armada (Pangkoarmada RI).
Pria kelahiran 31 Maret 1966 ini adalah seorang Perwira Tinggi Akademi Angkatan Laut angkatan 34 tahun 1988.
Heru, tercatat pernah menduduki sejumlah jabatan penting.
Dia adalah mantan Ajudan Wakil Presiden RI Boediono.
Dia kemudian menjabat Kepala Staf Guspurlatim, Komandan Guskamlatim, Staf Khusus Kasal, Komandan Lantamal X/Jayapura, Kepala Staf Koarmabar.
Pernah juga menjabat sebagai Kepala Staf Koarmada I, Panglima Komando Lintas Laut Militer, Panglima Komando Armada II, Asrenum Panglima TNI.
6. Letnan Jenderal TNI (Mar) Suhartono