Bansos PKH Tahap 1 dan BPNT Tahun 2023 Cair 3 Bulan Sekaligus, Cek Jadwal Pencairannya

Rabu 22-02-2023,11:56 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

BACA JUGA: PENTING! Pemilik KIS dengan 8 NIK Tipe Ini Cek Saldo, Bansos PKH 2023 Tahap 1 Segera Cair

Ibu hamil mendapatkan Rp3.000.000 per tahun

balita mendapatkan Rp3.000.000 per tahun

Bantuan Pendidikan SD Rp900.000 per tahun

Bantuan Pendidikan SMP Rp1.500.000 per tahun

Bantuan Pendidikan SMA Rp2.000.000 per tahun 

Disabilitas berat Rp 2.400.000 per tahun 

Lansia  mendapatkan Rp2.400.000 per tahun

BACA JUGA: PENTING! Pemilik KIS dengan 8 NIK Tipe Ini Cek Saldo, Bansos PKH 2023 Tahap 1 Segera Cair

Melalui rapat yang dilakukan oleh Kemensos bersama DPR RI telah disepakati  bahwa skema pencairan PKH tahap 1 dan BPNT pada tahun 2023 berupa uang tunai melalui kantor pos. 

Melalui instagram resminya, PT Pos Indonesia juga telah memberikan bocoran terkait waktu pencairan bantuan Tahap 1 ini akan dilakukan. 

"Halo sahabat, untuk pencairan BPNT dan PKH benar melalui Pos Indonesia,"tulis admin akun resmi Pos Indonesia.  

Pihak kantor pos juga saat ini belum mendapatkan informasi secara resmi kapan bansos tersebut bakal cair. 

BACA JUGA:Cek Nama Penerima Dana PKH Februari 2023 di Link Ini, UMKM juga Bisa Dapat

"Saat ini mimin belum mendapatkan informasi terkait pencairan tahap selanjutnya, 

Untuk memastikan status penerima PKH tahap 1 dan BPNT bisa dicek melalui link cekbansos.kemensos.go.id. Semoga bermanfaat. *

Kategori :