Ini 4 Manfaat Makan Telur Rebus, Nomor 3 Paling Mantap

Kamis 04-05-2023,14:41 WIB
Reporter : Wan Kadir
Editor : Tom

PALEMBANG, PALPRES.COM – Siapa yang tak suka masakan berbahan telur.

Selain enak, telur sangat mudah memasaknya.

Bahkan terkadang telur dijadikan menu tercepat dimasak, disaat kita kelaparan. 

Bisa telur rebus, telur dadar ataupun telur mata sapi.

BACA JUGA:BREAKING NEWS, Gerbang Batalyon 753 Nabire Papua Malam Ini Terbakar

Selain itu, telur juga kaya manfaat bagi tubuh.

Telur kaya nutrisi dan vitamin, selain rendah kalori, serta tentu saja mengenyangkan.

Berikut manfaat telur bagi kesehatan tubuh.

1. Protein tinggi

BACA JUGA:HORE! Ada BLT yang Bakal Cair Bagi Pemilik Kartu BPJS KIS PBI Bulan Ini, Cek Faktanya Disini

Telur mengandung protein yang tinggi.

Protein adalah bahan pembangun tubuh paling penting dalam menjaga kekuatan tubuh serta perbaikan otot – otot serta jaringan.

Kita makan satu butir telur rebus mengandung protein 6,3 gram.

Telur juga mengandung asam amino esensial yang dapat menbantu pertumbuhan otot, dan sebagainya.

BACA JUGA:Selembar Uang Kertas Rp75 Ribu Cukup untuk Bayar DP Motor Honda Vario 125? Ini Faktanya

Kategori :