Kepesertaan bantuan PKH kamu akan hilang kalau kamu tidak memiliki komponen yang telah ditetapkan.
Antara lain: memiliki anak sekolah (SD,SMP,SMA), memiliki anak balita terhitung sampai anak kedua.
Selain utu memiliki lansia minimal 60 tahun didalam Kartu Keluarga (KK) yang masih memiliki hubungan darah, memiliki anak penyandang disabilitas, serta sedang hamil, maksimal kehamilan ke 3.
Itulah beberapa penyebab bantuanmu tak kunjung cair.
BACA JUGA:Jual Koin Kuno Rp500 Melati Bisa Beli Laptop Baru, Cek Faktanya
Maka dari itu segeralah cek datamu sekarang juga, apabila masih ingin mendapatkan bansos.
Semoga membantu. *