Miliki Fasilitas Unggulan, Ini 7 Kampus Terluas di Indonesia Bahkan Terluas se-Asia Tenggara

Selasa 04-07-2023,11:53 WIB
Reporter : Kgs Yahya
Editor : Kgs Yahya

PALEMBANG, PALPRES.COM - Indonesia memiliki sejumlah universitas yang terkenal dengan kampus yang luas. 

Selain menyediakan ruang yang cukup untuk kegiatan akademik, kampus-kampus ini juga menawarkan fasilitas yang berkualitas serta masuk dalam pemeringkatan terbaik dunia.

Dengan luas kampus yang besar diiringi juga dengan penunjang fasilitas universitas baik di fakultas maupun jurusan bagi para calon mahasiswa yang ingin masuk di universitas ini. 

Bagi calon mahasiswa yang sedang mempertimbangkan untuk melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi, 7 kampus ini bisa jadi rekomendasi.

BACA JUGA:Lulusannya Anti Nganggur! Ini 4 Kampus Terbaik di Jawa Timur versi QS WUR 2024, Nomor 3 Idaman MABA

Berikut adalah 7 universitas terluas di Indonesia yang menawarkan berbagai pilihan fakultas dan jurusan untuk para calon mahasiswa:

1. Universitas Sriwijaya (UNSRI)

Universitas Sriwijaya terletak di Palembang, Sumatera Selatan, dan memiliki luas kampus sebesar 712 hektar. 

UNSRI juga merupakan kampus terluas se-Asia Tenggara.

UNSRI memiliki 10 Fakultas yakni, termasuk Fakultas Ekonomi, Fakultas Ilmu Komputer, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, serta Fakultas Kedokteran.

2. Universitas Riau (UNRI)

Universitas Riau berlokasi di Pekanbaru dan memiliki luas kampus sekitar 700 hektar. 

UNRI memiliki 12 fakultas Fakultas Kedokteran, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Teknik, Fakultas Hukum, Fakultas Pertanian, Fakultas Ekonomi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Program Studi Iilmu Keperawatan, Pasca Sarjana, serta ada program doktor.

UNRI memiliki fasilitas seperti rumah sakit, wisma, dan training center untuk mendukung pendidikan dan penelitian di kampus.

3. Universitas Andalas (UNAND)

Kategori :