Ngeteh Tambah Nikmat! 6 Rekomendasi Camilan Manis Tradisional yang Cocok Jadi Teman Minum Teh

Jumat 20-10-2023,06:39 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

Bagi kamu yang tinggal di Jakarta dan sekitarnya pasti sudah tidak asing dengan kue tradisional satu ini. 

Ya, namanya adalah kue cucur. Kue yang berbentuk pipih dan berwarna cokelat ini, merupakan kue khas Betawi yang ternyata juga cukup terkenal di Malaysia dan Thailand.

Namun dengan nama yang berbeda tentunya. Kue ini terbuat tepung beras goreng, campuran gula aren dan santan yang digoreng sampai garing. 

BACA JUGA:5 Wisata Malam di Kota Palembang yang Ikonik dan Memukau! Ada yang Mirip Bridge di London

Kue cucur banyak ditemukan di pasar-pasar tradisional dengan bentuk yang tebal di bagian tengahnya, sedangkan di pinggirnya lebih kering dan renyah. 

Rasanya yang manis dan khas membuat kue ini masih eksis sampai sekarang dan sangat cocok dijadikan teman minum teh.

4. Klepon

Camilan tradisional satu ini mempunyai bentuk seperti bola yang dipenuhi dengan parutan kelapa dan diisi gula aren. 

BACA JUGA:Memiliki Ciri-ciri Fisik yang Khas dan Langka, Burung Perkutut Populer di kalangan Bangsawan dan Raja Jawa

Klepon biasanya identik dengan warna hijau yang dihasilkan dari daun pandan. 

Namun sekarang sudah banyak dijumpai dengan beragam warna, seperi ungu, oranye, kuning dan lain sebagainya. 

Tekstur klepon sangat lembut dan memiliki cita rasa yang manis karena di dalamnya berisi gula aren yang lumer. 

Sehingga sangat cocok menemani kamu yang sedang ngeteh di sore hari. 

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Hias Indoor Paling Cocok Memperindah Kamar Anda, Segera Miliki Harganya Murah loh!

5. Kue Ape

Kue ape juga merupakan kue yang masih eksis hingga sekarang dan masih banyak ditemui dimana-mana. 

Kategori :