10 Kuliner Pedas Khas Indonesia yang Bikin Wajah Merah dan Lidah Panas, Ini Harus Dicoba!

Selasa 31-10-2023,15:03 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Seblak menjadi kuliner pedas khas Indonesia yang berasal dari Sunda.

Seblak biasanya berupa berbagai macam bahan seperti kerupuk, mie, telur, daging ayam atau sapi, dan sayuran yang dimasak dengan bumbu pedas. 

Bumbu pedas yang digunakan dalam seblak bervariasi. Tetapi biasanya mengandung cabai, bawang, dan beberapa rempah-rempah lainnya. 

Seblak menjadi hidangan yang sangat cocok untuk pecinta pedas.

BACA JUGA:6 Zodiak Terkenal dengan Kepala Batu dan Paling Sulit Dibujuk, Juaranya Bukan Scorpio, Tapi Zodiak Ini

3. Bakso dan Ceker Mercon

Kuliner pedas khas Indonesia selanjutnya yakni bakso dan ceker mercon.

Bakso merupakan kuliner berupa bola daging yang populer di seluruh Indonesia. 

Namun, bakso mercon menghadirkan tantangan ekstra dengan rasa pedasnya yang sangat kuat. 

BACA JUGA:Inilah 5 Jenis Batu Akik yang Dipercaya Bisa Membawa Rejeki dan Kemewahan, Nomor 3 Melambangkan Matahari

Bakso Mercon menggunakan daging sapi atau ayam yang dibumbui dengan cabai merah, dan dijamin membuat lidah terbakar.

4. Ayam Geprek

Kuliner pedas khas Indonesia berikutnya adalah ayam geprek.

Ayam Geprek merupakan kuliner yang berasal dari Yogyakarta berupa ayam goreng yang digeprek atau dihancurkan, kemudian disajikan dengan sambal pedas. 

BACA JUGA:Dunia Mengakui Keindahannya, Ini 7 Spot Diving Terbaik di Indonesia, Bikin Betah di Bawah Laut!

Rasa pedas dalam ayam geprek bervariasi, tetapi pembeli juga bisa meminta tingkat kepedasan sesuai selera. 

Kategori :