Kalau Tak Ingin Cepat Tua, Hindari Jenis Makanan Ini Mulai Sekarang, Dijamin Lebih Awet Muda

Minggu 19-11-2023,12:53 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

Sebaliknya, makanan pedas akan berdampak buruk bagi kesehatan jika dikonsumsi terlalu sering. Makanan jenis ini akan membuatmu terlihat lebih tua. 

Pasalnya, makanan pedas akan memperburuk kulit yang rentan terhadap rosacea, kondisi kulit yang terjadi pada wanita menopause. 

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Ini 6 Manfaat Air Beras untuk Kecantikan Wajah dan Cara Menggunakannya, Yuk Dicoba!

Dampaknya dapat melebarkan pembuluh darah dan menyebabkan kulit akan memerah atau terlihat bernoda.

6. Makanan dengan garam yang tinggi

Apapun jenis makanan yang mengandung kadar garam yang tinggi, akan membuat kulit menjadi kering. 

Garam dapat menahan air di dalam tubuh dan menyebabkan proses penuaan dini lebih cepat terjadi. 

BACA JUGA:Hati-hati! Sering Selfie Bisa Bikin Cepat Tua dan Kulit Berkerut, Ternyata Ini Penyebabnya?

Kulitmu akan menjadi kering karena kurangnya cairan dan membuat tampilan kulit menjadi keriput. 

Kementerian Kesehatan juga sudah merekomendasikan untuk mengonsumsi garam dengan 5 gram sehari atau 1 sendok teh saja. Dengan begitu, kamu akan terhindar dari penuaan dini.

 

Kategori :