Pare dapat meningkatkan pembentukan sel beta kelenjar pankreas.
Akibatnya produksi hormon insulin juga meningkat.
3. Mencegah hiperglikemik
Beberapa penelitian telah membuktikan bahwa pare dapat menurunkan kadar gula dalam darah.
Konsumsinya dapat dengan mengambil ekstrak pare dan meminumnya ekstrak pare satu sendok setiap harinya.
Orang dengan kadar gula darah tinggi memiliki resiko lebih tinggi untuk terkena asam urat.
Jadi secara tidak langsung, pare dapat digunakan sebagai pencegahan penyakit asam urat.
4. Menurunkan berat badan
Pare dapat meningkatkan produksi hormon insulin.
Insulin digunakan dalam pencernaan glukosa dalam tubuh, semakin banyak insulin maka gula yang disimpan tubuh semakin banyak yang di metabolisme.
Akibatnya berat badan akan turun.
5. Mencegah Obesitas
Penderita obesitas memiliki resiko lebih besar untuk terkena berbagai penyakit, salah satunya adalah asam urat. *