9 Cara Merawat Gigi Tanpa Pasta Gigi, Manfaatkan Bahan Alami Ini

Kamis 14-12-2023,15:12 WIB
Reporter : Apriansyah
Editor : Citra Utama

PALEMBANG, PALPRES.COM - Merawat gigi tanpa pasta gigi mungkin terdengar tidak biasa.

Namun, sebenarnya ada beberapa tips dan trik yang bisa kamu coba untuk menjaga kebersihan gigi. 

Berikut beberapa saran merawat gigi tanpa menggunakan pasta gigi.

 

1. Sikat gigi dengan air

BACA JUGA:Sederhana Tapi Mengurangi Beban! Ini 5 Cara Ampuh Mengatasi Stres dan Meningkatkan Ketenangan, Yuk Cobain

BACA JUGA:14 Kebiasaan yang Bisa Menjaga Jantung Tetap Sehat, Praktekkan Tiap Hari!

Air bisa menjadi pengganti sementara pasta gigi.

Gunakan sikat gigi yang lembut.

Sikatlah gigimu dengan air selama setidaknya dua menit.

Pastikan kamu menyikat seluruh permukaan gigi dan gusi dengan gerakan memutar. 

BACA JUGA:Dituding Pemicu Kolesterol, Inilah 12 Manfaat Kuning Telur Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:5 Manfaat Kencur Bagi Kesehatan, Nomor 4 Sungguh di Luar Dugaan

Setelah itu, kumurkan air bersih untuk menghilangkan sisa kotoran.

 

Kategori :