EMPAT LAWANG, PALPRES.COM - Bunda wajib tahu banget nih resep Telur Balado, salah satu kuliner khas Indonesia yang enak banget.
Makanan yang memiliki cita rasa pedas gurih dan enak dinikmati, cocok untuk teman makan dengan nasi serta sebagai lauk khas daerah Minang.
Telur Balado sangat disukai oleh masyarakat Indonesia dengan khasnya membuat hidangan menjadi menarik dan sedap dipandang mata.
Sambal sangatlah digemari oleh semua kalangan baik itu kalangan bawah maupun atas.
BACA JUGA:Cuma Pakai 3 Telur Bisa Jadi Camilan Enak, Ini Resep Bolu Sarang Semut Super Legit
BACA JUGA:Viral! Bentuknya Unik, Ini Dia Resep Cronigiri Cocok untuk Cemilan di Rumah
Jenis makanan ini berasal dari daerah Minang, Sumatera Barat.
Dengan memiliki arti dari kata "Lado" yaitu bumbu yang sangat pedas.
Maka dari itu kenapa Balado itu memiliki ciri khas rasanya yang pedas.
Balado adalah cara pembuatan khas Minang dengan memasak menggunakan gilingan untuk menghaluskan cabai dan berbagai rempah khas seperti bawang merah, bawang putih, jeruk nipis dan bumbu lainnya.
BACA JUGA:Gak Kalah Sama Saus Ala Resto! Ini Resep Ayam Saus Lada Hitam Rasanya Mevvah Banget
BACA JUGA:10 Rekomendasi Resep Olahan Udang Untuk Menemani Libur Akhir Tahun Anda
Akan tetapi, bumbu yang membuat Balado tersebut pedas itu bukan hanya berasal dari cabai saja.
Tetapi berasal dari bumbu yang lain seperti bawang putih, merah, lengkuas, daun salam, serai, dan lainnya.
Awal mulanya olahan balado masuk di Indonesia pada abad ke 16 yang dibawa oleh bangsa Portugis.