Ngonten Lebih Praktis Saat Traveling? Auto Check Out Samsung Galaxy S24 Series Sekarang

Senin 11-03-2024,10:33 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Iqbal DJ

Agar voice over lebih tertata, direkomendasikan untuk membuat script pada Samsung Notes.

Voice over pada video juga bisa dikombinasikan dengan percakapan di luar script yang diambil langsung dari video.

3. Buat foto portrait tematik dengan memainkan filter

BACA JUGA:Samsung Galaxy A53 5G Sangat Cocok Buat Gamers dan Content Creator 2024

BACA JUGA:4 Alasan Galaxy S24 Series Jadi Pelopor Era Baru Ponsel AI, Bukan Lagi Smartphone

Saat traveling ke destinasi wisata yang aesthetic, coba adopsi pendekatan baru untuk mengambil foto portrait tematik yang berbeda dari biasanya.

Misalnya, ketika explore tempat-tempat bersejarah, kamu bisa menciptakan atmosfer foto vintage ala kamera analog atau bikin foto portrait estetik ala kamera digital di pinggir pantai saat golden hour.

Tanpa perlu membawa dua jenis kamera tersebut, semuanya bisa kamu create dengan memanfaatkan fitur editing warna, eksposur, dan filter di gallery Galaxy S24 Series.

Sebelum proses editing, pastikan kamu memperhatikan pengaturan brightness dan fokus saat pengambilan gambar.

BACA JUGA:4 HP Samsung Galaxy S yang Punya Spek Gahar, Penyimpanan Hingga 1 TB, Kualitas Kamera Setara Digital

BACA JUGA:Harga 2 Jutaan, Xiaomi Redmi Note 12 Punya Spek Andal dengan Fitur Kamera 50 MP

Untuk menciptakan foto vintage, proses editing bisa dilakukan di galeri untuk mendapatkan nuansa yang lebih redup, detail yang lebih tajam, kontras yang hidup, serta mainkan suhu warna untuk kesan yang lebih dingin.

Sementara itu, untuk foto ala kamera digital kamu bisa gunakan flash dalam kondisi pencahayaan terbatas.

Kalau ingin hasil flash yang lebih halus, kamu bisa memanfaatkan flash dari hp yang berbeda.

Kemudian pada proses editing, kamu cukup sesuaikan exposure, kontras, highlight, shadow, dan vibrance hingga mencapai hasil yang diinginkan.

BACA JUGA:Ini Dia 4 HP Lipat yang Paling Worth It di Tahun 2024, Desainnya Kece dan Spesifikasi Sangar

Kategori :