4 Kampus Terbaik dengan Akreditasi A dan B di Palembang, Rekomendasi untuk Calon Mahasiswa Baru 2024

Rabu 20-03-2024,11:24 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

Fakultas di kampus ini terdiri dari Fakultas Syariah dan Hukum, Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Ushuluddin dan Pemikiran Islam.

Lalu Adab dan Humaniora, Dakwah dan Komunikasi, Ekonomi dan Bisnis Islam, dan Psikologi Islam.

3. Universitas PGRI Palembang

BACA JUGA:20 Kampus Terbaik Indonesia Versi Webometrics 2024, UI, UGM dan ITB Masih Teratas, Telkom University Termasuk?

BACA JUGA:Sudah Ada Sejak 1945! Inilah 9 Universitas Tertua di Indonesia, Kampus Kamu Ada Ga?

Universitas PGRI Palembang merupakan perguruan tinggi swasta yang berdiri sejak tahun 1984.

Universitas PGRI Palembang memiliki 5 fakultas dan 1 program pascasarjana, yang terdiri dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP).

Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Pertanian, Fakultas Teknik, dan Program Pasca Sarjana.

Kampus ini telah menerima akreditasi B dari Badan Akreditasi Nasional (BAN-PT) sejak tahun 2019.

BACA JUGA:SPAN-PTKIN 2024, UIN Raden Fatah Palembang Buka 28 Prodi, Kampus Terbaik Terakreditasi Unggul

BACA JUGA:7 Kampus Terbaik di Bangka Belitung Versi Webometrics, Nomor 2 Gudangnya Calon ASN

Universitas PGRI Palembang terkenal dengan program studi pendidikan bahasa Indonesia, yang sangat populer.

Dan menghasilkan calon pendidik yang unggul, berdaya saing, dan memiliki karakter khusus.

4. Universitas Bina Darma

Universitas Bina Darma (UBD) adalah perguruan tinggi swasta yang berlokasi di Palembang, Indonesia. 

BACA JUGA:Jurusan Paling Langka, Hanya 3 Kampus yang Sediakan Jurusan Kriminologi, Salah Satunya Kampus Swasta

Kategori :