Deretan Toko Perlengkapan Rumah di Palembang, Semua Lengkap Tersedia dengan Kualitas Jempolan

Jumat 29-03-2024,16:26 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Salah satu toko pecah belah terbesar di Palembang adalah Kedaung Table Top Plaza.

Toko pecah barang pecah belah ini tentu akan membuat kamu betah berbelanja, karena toko ini ber-AC dan cukup luas.

Jadi, memilih peralatan makan dengan model yang bagus akan membuat kamu betah berlama-lama di sini.

BACA JUGA:Terlengkap dan Murah Meriah! Yuk Intip 4 Toko Kosmetik yang Ada di Palembang

BACA JUGA:3 Toko Kue Terpopuler di Palembang, Sajikan Lebih dari 100 Varian Kue Enak dengan Harga Murah

Toko ini menyediakan banyak pilihan peralatan rumah tangga.

Seperti plastik, kipas angin, blender, microwave, setrika, dan barang pecah belah (piring, mug, cangkir, gelas, dan mangkuk).

Barang-barangnya berkualitas bagus, harganya terjangkau, dan berada di lingkungan yang bersih dan nyaman.

Selain itu, tersedia juga tempat parkir untuk mobil dan sepeda motor, lho.

BACA JUGA:5 Toko Kue yang Terkenal Enak di Palembang, Pilihan Aneka Kue dan Rotinya Melimpah Cocok untuk Lebaran 2024

BACA JUGA:5 Toko Komputer Terlengkap di Palembang, Lengkap dengan Alamat dan Jam Bukanya!

Di sini, layanan pembungkusan kado juga tersedia.

Jadi, kamu gak perlu repot-repot membungkus kado yang ingin kamu hadiahkan kepada teman atau keluarga.

4. Toko Sendok Mas

Toko ini adalah toko peralatan masak dan peralatan rumah tangga yang terkenal di daerah Sukarami, Palembang.

BACA JUGA:7 Toko Komputer Terbesar dan Terlengkap di Palembang, Jual Laptop Terbaik hingga Sediakan Layanan Service

Kategori :