Dikenal Sebagai Kota Santri di Sumatera Selatan, Daerah Ini Memiliki 7 Makam Keramat

Jumat 03-05-2024,19:40 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Mujianto

Beliau berasal dari Desa Tanjung Baru, Kecamatan Indralaya Utara, Ogan Ilir. 

Masyarakat menamakan beliau dengan sebutan Puyang Sampurayo.

BACA JUGA:Misteri Makam Terpanjang di Indonesia, Berisi Jasad Raksasa Tapi Seringan Kapas, Hanya 113 Km dari Banjarmasin

Makam Puyang Sampurayo masih ada di Desa Tanjung Baru Burai, yang sekarang masuk Kecamatan Indralaya Utara.

7. Makam Usang Sungging

Usang Sungging atau oleh penduduk Lokal Kelurahan Tanjung Batu, Kecamatan Tanjung Batu lebih dikenal dengan sebuah sang sungging dikisahkan bernama asli Abdul Hamid.

Beliau berasal dari keturunan kerajaan dari Pulau Jawa dan menetap di kesultanan Palembang.

BACA JUGA:7 Tradisi Pemakaman Unik yang Hanya Ada di Indonesia

Beliau terkenal dengan beberapa keahlian seperti rancang bangun, melukis, mengukir/memahat bahkan menyiapkan rencana-rencana yang akan dilakukan oleh istana. 

Beliau sangat dekat dan sudah dipercaya layaknya anggota keluarga oleh Sultan.

Kategori :